Categories
Game Online

Kegunaan Senjata Jarak Dekat Dalam Game PUBG

Bagi kalian yang gemar memainkan game PUBG baik itu versi PC maupun Mobile, tentu sudah tidak asing dengan kehadiran senjata panci dalam game tersebut bukan ?

Ternyata senjata panci atau senjata jarak dekat dalam game PUBG bukan hanya sebagai hiasan saja loh ! Ada fungsi-fungsi unik diluar fungsinya sebagai senjata untuk melukai lawan.

Mau tahu kegunaan dari senjata jarak dekat tersebut ? Simak bersama yuk !

Apakah kalian tahu bahwa panci yang kalian bawa di punggung dapat melindungi kalian dari tembakan lawan ? Namun untuk yang satu ini hanya berlaku untuk panci ya, untuk senjata jarak dekat lainnya tidak bisa ! Ketika ada peluru yang mengenai panci tersebut, kalian bisa mendengan bunyi “KLANG”, yakni suara yang keluar ketika peluru menghantam panci yang kalian bawa.

Selain itu senjata jarak dekat juga dapat digunakan untuk merusak ban kendaraan. Jika merusak ban kendaraan menggunakan senjata tanpa supressor, tentu suara yang dihasilkan akan memancing lawan untuk mendatangi lokasi kita, namun dengan adanya senjata jarak dekat, kita bisa merusak ban tanpa perlu memancing lawan untuk datang.

Sebenarnya senjata ini dapat digunakan sebagai pelampiasan kita terhadap musuh yang sudah knock down. Sering bukan kalian membunuh lawan yang knock menggunakan melee weapon ? Rasanya memang lebih puas !

Itu dia kegunaan dari senjata jarak dekat dalam game PUBG.

Categories
Uncategorized

PUBG : Game FPS bertema Survival

PUBG atau Player Unknown Battle Ground merupakan game yang bergenre FPS dan bertema Survival atau bertahan hidup. So, dalam setiap 1 permainan kita akan bertemu dan melayan 99 orang di dunia. Jadi total player dalam 1 permainan ada 100 orang.

Pertama kita harus memlih tempat pendaratan kita, map yang di sediakan ada 4 yaitu Erangle, Miramar, Sanhok dan Vikendi. Setiap map memiliki tempat yang sangat banyak dipilih, jadi di tempat itu akan sangat banyak orang. Tidak tahu mengapa, tetapi sepertinya di tempat yang banyak orang, memiliki senjata atau helm bahkan armor dengan level tertinggi.

Di PUBG juga ada yang bernama Loot Create atau Loot Box. Box ini merupakan kotak berwarna merah yang di turunkan dari pesawat dan bisa di turunkan di mana saja asalkan didalam safe zone. Di dalam Loot Create berisikan Helm level 3, Vest level 3 dan Tas level 3.

Tidak hanya helm, vest dan tas saja, tetapi dari Box tersebut kita bisa mendapatkan senjata yang tidak ada di dalam rumah rumah biasa, seperti Groza, AWM, senjata berat berkapasitas 100 peluru dan AUG. Semua senjata yang didapat dari Loot Create ini memiliki daya serang atau damage yang sangat besar. Tapi hati hati, jika kalian ingin mengambil loot create ini, kalian harus siap siap di tembak oleh musuh, karena musuh juga menginginkan box ini.